Daftar di bawah ini adalah berbagai permasalahan yang pernah dibahas di
Forum TK DAN PAUD yang secara langsung dimoderatori oleh Kak Zepe ini, banyak membahas masalah-masalah yang berhubungan dengan anak usia dini, terutama dalam halpendidikan dan kepribadian anak. Peserta dari forum ini tidak hanya pendidik / guru TK dan PAUD, melainkan juga orang tua, dan calon orang tua.
Apakah anda salah satunya?
Bila IYA jawaban anda, mari bergabung bersama kami.
Untuk Bisa membuka judul-judul kasus di bawah ini, anda harus
MENGAKTIFKAN AKUN FACEBOOK anda. :)
Setelah anda masuk ke dalam diskusi, silakan klik "gabung" atau "join"
Jangan lupa invite temen2 anda juga ya....
Salam cinta lagu2anak
.........................................................................................................................................................Inilah video klip aplikasi GRATIS "LAGU ANAK KAK ZEPE VOL 2. Kalau mau nonton silakan klik video di bawah ini. kalau mau download aplikasinya, silakan klik bit.ly/1VFq9kS
1. Lagu Anak tema Alat Komunikasi
2. Contoh RKH Tema Alam
3. Kreatifitas di HARI KARTINI
4. APE yang bagus ditampilkan Pada usia TK B
5. Cara membuat Anak PD tampil di depan Umum
6. Bila orang tua memaksa Anak belajar Membaca
7. Artikel PTK di PAUD
8. Perbedaan Kurikulum TK A dan TK B
9. Mendidik Anak Yang Emosional
10. Cara Mengajar Anak Yang Selalu Aktif
11. Mendidik Anak yang Sulit menulis dan Membaca
12. Cara Mendidik Anak Yang Suka Melempar Barang
13. Tips Mendidik Anak Yang suka Memgganggu teman saat belajar
14. Bila Anak Sudah Terlanjut dekat dengan guru kelas
15. Contoh RKH dan RKM PAUD
16. Agar Anak Mandiri di Sekolah (Mau Pisah Sama Bundanya)
17. Cara "Warming Up" Kelas
18. Cara Mendidik Anak Yang Suka Berbuat Kekerasan
20. Persyaratan Mendirikan PAUD
21. Cara Mendidik Anak Hiperaktif yang suka mengganggu temannya
22. Usia Berapa Anak Masuk SD?
23. Persaingan diantara PAUD
24. Cara Membuat Permainan yang berhubungan dengan kecerdasan naturalis
25. Cara Mengajarkan Rumah adat , Tema: Tanah Airku
26. Metode Mengajarkn Anak Membaca usia 6,5 tahun
27. Agar ruangan kelas nyaman, bagaimana posisi duduku anak-anak?
28. Tips Hebat Untuk ibu hamil
30. Mendidik Anak Yang Suka Bergerak / Aktif
31. Cara Menghadapi Anak PEMALU
32. Mendidik Anak Yang Sering Berkata Tidak Sopan
33. Macam-macam Permainan Motorik Kasar
34. Mengapa Faktor Genetik Mempengaruhi Perkembangan Individu?
35. Menangani Anak DOWN SYNDROME
36. Mengajar Anak Pintar Baca Dalam 3 BUlan????
37. Tips Menjaga Kedekatan Guru dan Siswa
38. Mengatasi Anak Tidak Mau berbicara
39. Berapa Usia Anak Belajar Ngaji??
40. Mengatasi Anak Suka Ngambek
41. Agar Berat Badan Anak Tidak Bertambah
42. Mengatasi Anak Malas Sekolah
43. Mengatasi Anak Pendiam dan Penakut
44. Cara Melatih Konsentrasi Anak
45. Cara Memotivasi Anak Agar Semangat belajar
Silakan Mempublikasikan Karya-karya Saya dengan mencantumkan: Karya Kak Zepe, lagu2anak.blogspot.com
No comments:
Post a Comment